1566
1562
1561
1560
1559
1557
1556
1555
1256
1089

KOMISI PEMILIHAN UMUM KAMPUS STIE INDONESIA BANJARMASIN 2017

Bahasa Indonesia

Pada Tanggal 03 April s/d 05 Mei 2017 Komisi Pemilihan Umum Kampus (KPUK) telah mengadakan kegiatan Pemilihan Umum (PEMILU) Presiden Mahasiswa dan Wakil Presiden Mahasiswa STIE Indonesia Banjarmasin 2017-2018.

Dalam kegiatan ini terdapat dua pasangan calon Presiden Mahasiswa dan Wakil Presiden Mahasiswa :

Pasangan calon nomor urut 1 :

Presiden Mahasiswa                : Kevin Cherly Tanujaya

Wakil Presiden Mahasiswa     : Muhammad Heriansyah

Pasangan calon nomor urut 2 :

Presiden Mahasiswa                : Surya Jaya

Wakil Presiden Mahasiswa     : Edi Feriyanto

 

Berikut agenda Kegiatan KPUK STIEI 2017 :

1.      Proper Test.

2.      Orasi

3.      Kampanye

4.      Debat Kandidat

5.      Pemilihan Umum

6.      Perhitungan Suara

Selamat, kepada pasangan No. Urut 1 (Kevin-Heri) yang telah terpilih sebagai Presiden Mahasiswa dan Wakil Presiden Mahasiswa periode 2017/2018. Dengan jumlah suara yang diperoleh sebanyak 312 suara sah untuk pasangan no. urut 1, 136 suara sah untuk pasangan no.urut 2, 27 surat suara tidak sah, dan 131 surat suara tidak terpakai, total 606 surat suara.

Semoga pasangan terpilih dapat menjalankan tugasnya dengan amanah dan menjadikan STIE Indonesia lebih baik dari sebelumnya. Amin

7.      Pelantikan

 

Dokumentasi

Patner & Sponsor

Siapa yang online

There are currently 0 users online.

Temukan di FB

Contact us

STIE Kayutangi

Jl. Brigjend H. Hasan Basry No. 9-11
Banjarmasin, Kalimantan Selatan

Tel     : (0511) 3304652
Fax     : (0511) 3305238
email : it@stiei-kayutangi-bjm.ac.id

Education - This is a contributing Drupal Theme
Design by WeebPal.